Minggu, 19 April 2020


Resume Belajar Menulis personal blogdan tranding
Kegiatan belajar menulis malam ini membahas tentang personal blog dan branding dengan nara sumber nya Bapak Namin seorang founder motivator pendidikan yang mempunyai banyak bangat pengalaman di bidang ini dan memberikan materi tentang blog dan branding kepada para peserta lalu dengan sangat antusias peserta memberikan pertanyaan kepada bapak Namin dam di jawab satu persatu tiap pertanyaan dengan sangat jelas.
Dari beberapa materi tentang blog dapat di simpul kan bahwa : 
1.Blog adalah salah satu jenis website yang konten nya berisi memuat beragam informasi yang menampilkan postingan  di bagian atas halaman  dan kegunaan
2. Dalam membangun branding memerlukan kompetensi
3. Membuat blog harus sesuai dengan kepribadian kita
4. Sering melihat blog orang lain yang sering di lihat sebagai pembelajaraan 
5. Cara lain membuat blog kita sering fi lihat orang lain : 
a. Buatlah artikel.yang bermanfaat
b . Nama yang domain dan unik
c. Memasukan video gambar dan tulisan yang menarik
Demikianlah resume malam ini saya buat tentang personal blog dan branding oleh bapak Namin AB dam om jay yang telah membantu kami dalam belajar menulis gelombang 7 dan mohon maff bila ada lebih dan kurang dari resume ini saya ucapkan terima kasih.

Tin Mulia 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar